Tersenyumlah dengan matamu…

Mata, begitulah organ tersebut tercipta menempati rongga kepala kita. Banyak yang berkata mata itu adalah jendela hati, jendela jiwa dan juga jendela emosi.  Pun dari ilmu kesehatan juga menyebutkan dengan melihat mata, kita dapat melihat penyakit yang diderita orang yang bersangkutan. Sedikit-sedikit saya sudah coba juga menerapkan ilmu ini.

Continue reading

Teruntuk kita semua…

Kisah ini adalah kisah dari sepupu Indira Gandhi yang sudah dimodifikasi dengan bumbu rasa Indonesia 🙂

Sebutlah Amril, ia tinggal bersama keluarganya di daerah pinggiran kota. Seperti di Parung. Di mana kalau ada keperluan besar atau hiburan yang lebih meriah mereka harus ke kota seperti Bogor. Suatu saat di akhir pecan Amril perlu membeli keperluan sekolah yang kebetulan hanya tersedia di tengah kota. Ia lalu meminjam mobil ayahnya.

Continue reading